Minggu, 19 Maret 2017

Kotak tisu


 kotak tisu

 kotak tisu

Hari gini tidak pakai tisu ketinggalan dong. Tisu adalah kertas lembut, mudah menyerap, dan mudah dibuang, dan ringan mudah untuk dibawa yang utamanya digunakan untuk wajah. Tisu biasanya dijual dalam bungkus berbentuk kotak atau bulat dan dirancang untuk memfasilitasi pembuangan ingus dari hidung. Tisu juga memiliki banyak kegunaan lain, misalnya digunakan sebagai lap pembersih bahkan untuk bahan kerajinan atau souvenir

Tempat tissue  dari bambu merupakan tempat yang unik dan artistik yang digunakan untuk menaruh tisu. Karya gress dari djaybecraft difokuskan untuk unsur penggunaan bahan bambu yang lebih besar prosentase produknya. Bahan bambu adalah bahan yang familiar untuk masyarakat indonesia dan sudah terbukti mempunyai daya tahan yang mumpuni. Karya kotak tisu bambu adalah dibuat dengan unsur sentuhan seni untuk meningkatkan nilai jual dari bambu.

Kotak tisue bambu .  Keunikan kotak tisu ini dari kombinasi bahan bambu yang digunakan berupa lembaran / iratan bahan anyaman ataupun berupa lidi atau jari jari. Penutup kotak tisue diberi engsel dari kayu akasia. Model yang dibuat gres dari djaybecraf. Proses pembuatan butuh ketelitian dan  handmade. Kotak tisue ini dibandrol Rp 100000. Dengan finising melamik berkualitas. kapasitas produk kotak tisue perbulan 20pcs.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar