Tutorial - Cara membuat sangkar segi 4 inovatif. Sekarang ini sudah ada berbagai model sangkar segi 4. Pada kesempatan ini Djaybe Craft mencoba nuansa baru. Ukuran sangkar 25,5 x 25,5 x 26 cm terbagi dalam 5 cincin kotak sangkar utama yaitu cincin bawah (tebok) 1, cincin bagian atas 1 dan 3 cincin tengah. Kusus untuk cincin tengah ukuran ketebalan sengaja dibuat beda pada saat proses awal. Perbedaan yaitu 2 cincin lebih tebal sedangkan yang 1 lagi lebih tipis dengan ketebalan 4mm. Untuk yang tebal setelah dibor tembus diberi perlakuan lebih jelasnya amati didalam video hingga membentuk seperti lekukan tipis tebal menjadi -+ 4mm seperti ukuran cincin yang tipis.
Untuk memperkuat tebok ditambah penguat dengan menggunakan pen dari bambu sedangkan ketebalan belahan bambu pada rangkaian ditebok tebal lembaran bambu 3cm untuk bawah dan bagian atasnya dengan ketebalan 1cm.
Untuk lebih jelas amati dalam video bag.1 ini dengan seksama karena video dipercepat karena durasi waktu yang singkat.
Jangan Lupa tekan SUBCRIBE, LIKE , COMENT dan LONCENG.
Semoga bermanfaat.
https://youtu.be/i1kOI2lfzk4
Kreator kerajinan Djaybe Craft produk dari bahan lokal bambu dan kayu berkualitas ataupun barang bekas . Jenis produk yang dibuat aneka ragam diantaranya radio antik , ragam model sangkar burung, alat rumah tangga seperti tempat2 tisu, nampan, tempat minum mineral gelas, toples2 annyaman bambu, aneka lampion unik. Stok terbatas kecuali permintaan, kami sarankan preorder bila berminat.
Rabu, 14 Agustus 2019
Tutorial - Cara membuat sangkar segi 4 inovatif
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar